Jin Yang Tau Cara Berfikir Logis

Seorang pemulung yang pemalas selalu kesulitan buat cari makan sehari-hari, kadang dapat kadang tidak. Suatu hari dia mendapatkan lampu kuno. Kemudian dia menggosok-gosoknya, hingga keluarlah jin dari dalamnya.

“Aku hanya akan mengabulkan satu permintaan saja, pikirkan baik-baik!” Pemulung tersebut lalu berpikir sebentar lalu berkata “Hmm… aku selalu kesulitan mendapatkan makanan, aku minta makanan yang nggak bakalan habis selamanya” Jin tersebut dengan senang hati mengabulkannya, lalu….

CLLINNNKKK!!! muncullah sebuah benda di tangan pemulung tersebut, yaitu: permen karet.

Other Stories

0 Response to "Jin Yang Tau Cara Berfikir Logis"

Posting Komentar

powered by Blogger | WordPress by Newwpthemes | Converted by BloggerTheme
--- Percayalah pada keyakinan yang terdalam di hatimu. Lalu berjuanglah sekeras mungkin untuk mengikutinya.--- Kesuksesan adalah bagaimana memahami yang tak dipahami logika, dan mengikuti keyakinan kita yang terdalam. Tuhan sudah tak sabar ingin menemui para pemenang yang babak belur dengan hadiah utama-Nya yang tak main-main. Jangan menoleh ke belakang, jangan berbelok, teruslah melangkah maju ---